:: UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Pengaruh variasi grade terhadap kandungan spheroidite dan sifat ulet (Duclite) pada baja karbon rendah dan sedang

Zulhamshah; Kebamoto, supervisor ([Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, ], 2006)

 Abstrak

Telah dilakukan penelitian untuk mengetahui pengaruh variasi grade terhadap
perubahan kandungan spheroidite dalam hal ini fraksi volume spheroidite dan
sifat ulet (ductile) pada baja karbon rendah dan sedang.Sampel baja dari
berbagai grade (grade 12A, grade 45 K dan grade SCM 435) yang
mikrostrukturnya sudah spheroidite dari hasil spheroidizing annealing yang
dilakukan di industri ditentukan kandungan spheroiditenya (fraksi volume
spheroidite) dengan program image analyzer (analisa gambar) berdasarkan hasil
foto optik (uji Metalografi). Setelah itu sampel tersebut diperlakukan uji tarik
untuk menentukan keuletannya (ductility). Dari hasil penelitian yang telah
dilakukan diperoleh fraksi volume spheroidite dan keuletan terbesar terjadi pada
sampel baja grade SCM 435, setelah itu sampel grade 45K dan fraksi volume
spheroidite serta keuletan terkecil terjadi pada sampel grade 12A. Ternyata
semakin tinggi kandungan spheroidite (fraksi volume spheroidite) maka baja
semakin ulet .

 File Digital: 1

Shelf
 T39689-Zulhamshah.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Kata Kunci

 Metadata

No. Panggil : T39689
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Depok: [Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, ], 2006
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : ix, 47 hlm.: ill.; 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T39689 15-21-20267634 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20236393