:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Efek aditif polimer terhadap fenomena reduksi drag fluida aliran turbulen

(Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1999)

 Abstrak

Salah satu fenomena menarik dalam fluida adalah terjadinya disipasi energi
dalam aliran yang bergerak yang disebabkan adanya drag atau gaya hambat.
Seringkali terjadi gradien kecepatan dalam hal aliran yang tidak dikendalikan oleh
adanya batas padat (solid boundary). Hal ini kadang-kadang disebut ikhwal turbulensi
bebas.
Viskositas adalah sifat tluida yang menyebabkan tegangan geser di dalam
tluida yang bergerak; di mana viskositas adalah juga satu sarana dengan mana
ketidak mampu balikan (irreversible) atau kemgian (losses) terjadi. Ungginya viskositas
yang diperoleh terjadi karena adanya defonnasi molekul polimer dan bahwa fenomena
ini merupakan mekanisme utama dan raduksi drag pada aliran turbulen.
Dalam fenomena transport, mereduksi drag bertujuan akhir untuk
meningkatkan efisiensi dan meminimalkan kerugian yang timbul dalam aliran.
Parameter penting yang mempengaruhi reduksi drag antara lain bilangan
Reynolds, bobot molekul dan konsentrasi polimer, dan terjadi pada nilai terlentu dari
tegangan geser dinding pelarutnya
Pengaruh aditlf polimer terhadap reduksi drag terjadi hanya di atas bilangan
kritis Reynolds terlentu yang tidak dipenganlhi oleh konsentrasi.
Adlttf polimer mempengaruhi aliran di sekltar batas padat. Dengan tidak adanya
batas, misalnya aliran jet bebas, aditif polimer ticlak mempunyai pengaruh terhadap
karalctenstlk aliran.
Dalam daerah aliran yang mengandung aditlf, viskositas eddy yang ditemukan
jauh lebih rendah daripada di air. Mekanisme ini dihubungkan kepada rusaknya eddy
suatu ukuran yang berkorespondensi dengan ukuran lilitan molekul, sehingga
mempengaruhi produksi dan transportasi disipasi energi turbulensi.
Hasil studi ini yang mengindikaslkan bahwa reduksi drag terjadi dalam batas
keenceran yang tidak terbatas meyakinkan klta bahwa fenomena reduksi drag terjadi
lebih dikarenakan adanya interaksi antara masing-masing molekul polimer yang
terisolasi dengan Iingkungan pelarutnya daripada efek interpartikel.

 File Digital: 1

Shelf
 S36890-Sandi Siswantoro.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S36890
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1999
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : x, 57 hlm. : ill. ; 30 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S36890 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20241080