:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pemantau suhu maksimum dan minimum dengan menggunakan jaringan GSM berbasis mikrokontroler

Sirait, Hamonangan; Agus R. Utomo, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2005)

 Abstrak

Alat yang dibuat ini adalah untuk merealisasikan rancang bangun alat untuk memantau suhu minimum dan maksimum melalui jaringan GSM yang berbasis mikrokontroler. Rancang bangun alat pemantau suhu melalui jaringan GSM dengan menggunakan teks ini terbagi atas dua bagian utama yaitu rancang bangun hardware dan rancang bangun software. Hardware yang akan dirancang-bangun berupa blok pengendali atau mikrokontroler yang akan disambungkan ke sebuah Handphone sebagai peralatan yang mengirimkan informasi ke station tertentu dengan menggunakan teks. Software yang akan dirancang-bangun berupa program aplikasi untuk chip mikrokontroler AT89C51 dengan menggunakan bahasa assembler. Pemantauan suhu dilakukan dengan memasang 1C sensor suhu. Handphone akan mengenali setiap instruksi dari mikrokontroler yang telah diprogram sesuai dengan bahasa mesin dengan menggunakan AT command yang merupakan perintah standard modem atau GSM untuk berkomunikasi dengan alat lain, sehingga bisa melakukan pemantauan suhu sesuai dengan setingan suhu yang diberikan.

 File Digital: 1

Shelf
 S40233-Hamonangan Sirait.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S40233
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2005
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : vi, 49 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S40233 14-20-901884474 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20244158