:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Penerapan six sigma untuk mengurangi tingkat kebocoran produk alstom di PT. United Tractors Pandu Engineering

Ivan Virmawan; Betrianis, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2005)

 Abstrak

Era globalisasi memaksa setiap perusahaan untuk dapat bertahan dan bersaing secara ketat. Salah satu caranya adalah menghasilkan produk yang berkualitas internasional. Hal ini bertujuan untuk mencapai kepuasan pelanggan dan membangun kesetian pelanggan serta juga berdampak positif bagi citra perusahaan di pasar luar negeri.
Six Sigma telah menjadi fenomena dalam beberapa tahun terakhir dimana Six Sigma merupakan sebuah metodologi perbaikan kualitas secara terus-menerus yang berfokus pada pelanggan dan berorientasi pada proses. Six Sigma bertujuan untuk mengurangi cacat sampai 3,4 cacat per sejuta kesemapatan melalui tahapan DMAIC (Define Measure Analyze Improve Conrrol) yang akhirnya berdampak pada peningkatan kinerja bisnis.
Tulisan ini adalah sebuah studi kasus penerapan Six Sigma pada produk Alstom di PT United Tractors Pandu Engineering. Pada tulisan ini Six Sigma diterapkan sebagai metodologi DMAIC dengan berbagai alat kualitas yang dipakai. Nilai sigma Alstom ternyata baru mencapai 2 sigma. Hal ini menunjukkan kualitas Alstom masih rendah dan dibawah standar intemasional. Oleh karena itu, tulisan ini juga bertujuan untuk memberikan dan menjabarkan usulan tindakan perbaikan berupa SOP, pembenahan rata letak dan lain-lain.

Globalization has force every company to survive and compete strictly. One of way to compete is produce international quality product. The purpose are to get customer satisfaction and build customer loyalty and also give a positive image for company in aboard market.
Recently, Six Sigma has been phenomenon where it is a methodology of continuous quality improvement that customer focus and process-oriented. Six Sigma has purpose to reduce defects until 3,4 Defect Per Million Opportunities through DMAIC phases (Define Measure Analyze Improve Control) so that increase business performance.
This paper is a case study of implementation Six Sigma for Alstom at PT. United Tractors Pandu Engineering. In this paper, Six Sigma was implemented as DMAIC methodology with use of quality tools. Sigma value of Alstom just reaches 2 sigma. It shows that Alstom has low quality and below international standard. Therefore, this paper also gives and explains improvement actions like Standard Operation Procedure, relay out, etc.

 File Digital: 1

Shelf
 Ivan Virmawan.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S50235
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2005
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xviii, 143 hlm. : ill. ; 30 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S50235 14-22-51987570 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20247846