:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Panduan pengendalian proses produksi industri kecil kerajinan anyaman

Hartanto Prijo Pratomo; Isti Surjandari Prajitno, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2004)

 Abstrak

Fenomena Usaha lndustri Kecil di Indonesia merupakan obyek pembicaraan yang tidak akan habisnya karena disatu sisi merupakan kelompok yang secara mayoritas menjadi pelaku ekonomi di sektor riil. tetapi disisi lain kelompok ini merupakan usaha industri yang sarat dengan berbagai macam keterbatasan yang dimilikinya.
Pada skripsi ini penulis ingin mencoba mengkaji seberapa besar teknik industri sebagai sebuah disiplin ilmu dapat diterapkan untuk membangun dan meningkatkan kinerja industri kecil di Indonesia.
Disiplin ilmu teknik industri sendiri lahir dan berkembang dari negara yang sudah maju industrinya sehingga manfaatnya sudah terbukti sangat positif, sedangkan Indonesia berangkat bangsa agraris sehingga perlu sebuah kajian yang seksama terhadap hal positif apa saja dari disiplin ilmu teknik industri yang dapat diterapkan untuk membangun dan meningkatkan kinerja perekonomian Indonesia yang salah satunya adalah industri kecil.

The existence of Small Scale Industries in Indonesia is a never-ending phenomenon to be discussed as they are undeniably proven to be the major economic engine, unfortunately this sector has been facing significant obstacle due to their limited capacity.
This paper analyses to which extent industrial engineering as a discipline could be implemented to help develop and empower the performance of small scale industries in Indonesia.
Industrial engineering discipline was originated and developed in the countries having a well advanced industries and this has proven to be very beneficial. Indonesia in the other hand is a developing country with agricultural background and therefore a comprehensive and thorough study is required to acknowledge the facets of the industrial engineering study which are applicable to support the development and improvement of the Indonesian economic performance which specifically relate to small-scale industries.

 File Digital: 1

Shelf
 Hartanto Prijo Pratomo.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S50172
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2004
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xii, 87 hlm. : ill. ; 30 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S50172 14-22-60790893 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20248161