:: UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Analisis kuantitatif karakter hasil rancangan Renzo Piano = Quantitative analysis of Renzo Piano?s design project characteristic

Metaleisya Erdilla Aryanti; Emirhadi Suganda, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2009)

 Abstrak

Struktur dan estetika adalah dua hal yang tidak terpisahkan dari arsitektur. Renzo Piano, seorang arsitek yang memiliki dedikasi di bidang arsitektur dengan keindahan strukturalnya, memiliki karakter yang kuat. Karakter ini menutupi karakter pasangan yang merancang bersamanya. Pembahasan bertujuan untuk memperlihatkan besar pengaruh karakter Piano dalam perancangan berpasangan. Data kualitas merancang Piano dirubah dalam bentuk numerik/kuantitas. Data diolah menggunakan metoda analisa kuantitatif univariat dengan memberikan peringkat pada setiap karakter yang muncul. Dari 4 karakter utama yang selalu dilakukan Piano dalam perancangan, 3 karakter mendominasi. Dominasi karakter tidak menutupi keseluruhan karakter pasangan. Pasangan tetap bisa menunjukan atau mengeluarkan karakternya sendiri.

Structural and Aesthetical element cannot be separated from architecture. Renzo Piano, an architect which dedicated himself in structural aesthetical element of architecture, has a strong character. His character covers the character of his design partner. This is the study to show how much Piano's character influenced his partner. The qualitative designing material changed to numeric/quantitative material. The processing of the material is using quantitative analytic with one variable. It shows level/rank of each character that appear. There are four main character of Piano, three of it dominate the designing process. The domination of his character is not covering the whole character of the partner. His partner still can point out his own character.

 File Digital: 1

Shelf

 Metadata

No. Panggil : S51579
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2009
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xv, 90 hlm. : ill. ; 30 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S51579 14-22-01034257 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20249538