:: UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Penilaian kelayakan teknis pompa kebakaran berdasarkan karakteristik standar pada NFPA 20 dan SNI = Technical acceptability valuation of fire pump based on NFP A 20 and SNI characteristic Standard

Sugeng Raharjo; Fauzia Dianawati, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2010)

 Abstrak

Pencegahan dan penanggulangan pertama bahaya kebakaran menjadi poin utama dari aspek keamanan dan keselamatan kerja yang harus dan wajib diperhatikan bagi setiap industri, kualitas dan performa peralatan harus optimum dan pemeliharaan harus sesuai standar.
Penelitian dibuat bertujuan untuk mengetahui kelayakan dan kesesuaian pompa kebakaran berdasarkan karakteristik standar pada NFP A 20 dan SNI. Metode yang digunakan adalah membandingkan karakteristik pompa kebakaran menggunakan manajemen preventive maintenance, yaitu suatu kegiatan pemeliharaan yang terjadwal yang dilakukan secara berkala dan teratur terhadap komponen dan peralatan sesuai dengan anjuran pada instruction manual dan/atau berdasarkan pengalaman ahli.
Diharapkan dari penelitian ini didapatkan suatu penilaian kelayakan dan kesesuaian teknis pompa kebakaran serta didapatkan suatu kesinambungan program untuk selalu diadakan evaluasi dan perbaikan.

Preventive maintenance in fire safety equipment in a key factor in Health, Safety and Environmental industry. It is a mandatory requirement for every industry to maintain the quality, quantity and performance of fire fighting equipment, at all times, in accordance to the applied standards and instruction manuals so that the equipment is always in their best conditions.
Research is made to find out the feasibility and suitability of fire pumps based on NFP A 20 and SNI characteristic standards. The used methodology is to compare the characteristics of fire pumps to use preventive maintenance management, which is a scheduled maintenance activities are conducted periodically and regularly to the components and equipment in accordance with the instruction manual recommendations and/or advise from the experts.
Hopefully, from this research we will get obtained an assessment of technical feasibility and suitability of fire pumps and to ensure continuity and best implementation of the program, an continuous evaluation and comprehensive development must be implemented.

 File Digital: 1

 Metadata

No. Panggil : S52117
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2010
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xiii, 59 hlm. : ill. ; 30 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S52117 14-22-02890013 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20250258