:: UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Kedudukan perjanjian leasing dalam hukum perikatan Indonesia serta pengaturan aspek-aspeknya di masa datang

Merry Eddy; Roesnastiti Prayitno, supervisor; Akhiar Salmi, examiner ([Publisher not identified] , 2003)

 Abstrak

ABSTRAK
Lembaga Leasing yang diperkenalkan di Indonesia pada tahun 1974 merupakan perwujudan dari usaha pemerintah untuk mencari alternatif pembiayaan bagi perusahaan perusahaan yang memerlukan barang-barang modal yang berteknologi tinggi serta mahal harganya. Arti pentingnya lembaga ini makin terasa dalam masa di mana pemerintah terpaksa menjalankan kebijaksanaan uang ketat, sehingga pembiayaan secara konvensional melalui lembaga perbankan dirasakan sangat sulit diperoleh. Meski di dalam praktiknya lembaga ini dapat digunakan sebagai alternatif pembiayaan yang cukup dapat diandalkan, namun perlu juga dicermati berbagai permasalahan
hukum yang timbul berkenaan dengan masuknya lembaga yang
berasal dari sistem hukum asing tersebut ke dalam Sistem
Hukum Perikatan Indonesia, untuk kemudian dicarikan jalan
keluarnya, sehingga lembaga ini dapat berkembang dengan baik dalam Sistem Hukum Perikatan Indonesia.

 File Digital: 1

Shelf
 T37728-Merry Eddy.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Kata Kunci

 Metadata

No. Panggil : T37728
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2003
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : vi, 104 pages ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T37728 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20267792