:: UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Persaingan usaha tidak sehat dalam kegiatan pengadaan barang dan jasa pada industri minyak dan gas bumi berdasarkan undang-undang nomor 5 tahun 1999 : studi kasus perkara nomor 31/KPPU-I/2007 tender pengadaan Jack-Up Drilling Rig di CNOOC SES Ltd. = Anticompetition practices in the procurement of oil and gas industry in Indonesia based on law number 5 year 1999 : case study the case number 31/KPPU-I/2007 procurement of Jack-Up Drilling Rig at CNOOC SES Ltd.

(Universitas Indonesia, 2011)

 Abstrak

Pada Skripsi ini akan dibahas tentang persaingan usaha tidak sehat dan praktek monopoli yang diatur dalam UU Nomor 5 Tahun 1999, dimana penulis menitikberatkan persekongkolan penulis sebagai bahan kajian utama penulis. Selain itu, penulis membahas mengenai tender (pengadaan barang dan jasa) yang diadakan pada industri migas dan praktek persaingan usaha tidak sehat yang umumnya terjadi,
berikut dampak yang ditimbulkan apabila terdapat persaingan usaha tidak sehat. Dalam hal ini, penulis mengambil contoh kasus yang terjadi dalam pengadaan Jack-Up Drilling Rig di CNOOC SES Ltd. yang diduga telah melakukan persekongkolan tender namun diputus tidak bersalah oleh Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) pada tahun 2007. Penulis menggunakan tipologi penelitian hukum normatif,
dengan metode penelitian kepustakaan dengan melihat adanya permasalahanpermasalahan mengenai bagaimana bentuk persaingan usaha tidak sehat yang terjadi pada penawaran tender yang dilakukan industri Migas berikut dampak yang ditimbulkan. Penulis juga menyoroti permasalahn dalam hal bagaimana pembuktian
dan pertimbangan Majelis Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) dalam memutus perkara persekongkolan tender dalam Perkara Nomor: 31/KPPU-I/2007 berkaitan dengan Tender Pengadaan Jack-Up Drilling Rig di CNOOC SES Ltd. dapat dikatakan telah sesuai dengan hukum persaingan usaha.

 File Digital: 1

 Metadata

No. Panggil : S474
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Universitas Indonesia, 2011
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xvi, 121 hlm. ; 30 cm. + Lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S474 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20270826