:: UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Hubungan komunikasi terapeutik terhadap tingkat kecemasan pada klien asma

(Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2001)

 Abstrak

Penelitian ini dilaksanakan umuk mengetahui sejauh mana hubunan antara
komunikasi terapeutik yang dilakukan perawat dengan tingkat kecemasan klien
dengan penyakit Asma di IGD RSUPN Cipto Mangunkusumo Jakarta. Dari hasil
penelitian terhadap 12 orang klien Asma yang dirawat di IGD RSUPN Cipto
Mangunkusumo dengan cara total sampel. Kriteria responden adalah klien dengan
Asma yang dirawat di IGD RSUPN Cipto Mangunkusumo. Pada tanggal 30 Juli s/d 4
Agustus 2001 dilakukan uji coba terhadap 3 orang responders sebelum digunakan
dalam penelitian. Kemudian dilakukan penelitian selama satu minggu dari tanggai 30
Juli s/d 4 Agustus 2001. Data yang terkumpul diperoleh dengan menggunakan
statistik korelasi untuk menjawab pertanyaan penulisan dengan menggunakan
korelasi persamaan produk momen dan selanjutnya dibuktikan dengan T. test dengan
tingkat kemaknaan 0,05.

 File Digital: 1

Shelf
 TK-Elvi Rosanti.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : TA4966
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2001
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : x, 45 hlm. ; 26 cm. + Lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA4966 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20276564