:: UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Persepsi perawat terhadap penerapan metode tim di RSUD Abdul Moeloek Bandar Lampung

(Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2004)

 Abstrak

Penelitian dilakukan di RSUD Abdul Moelok Bandar Lampung dan tanggal 11 - 18 Desember 2004 dengan menggunakan desain deskriptif sederhana yang beriujuan untuk mengetahui persepsi perawat terhadap penerapan metode tim. Proses pengolahan data diiakukan dengan cara melakukan perhitungan skore untuk persepsi perawat kemudian dihitung dengan proporsi dan akhirnya disajikan dalam benluk tabel distribusi frekuensi dengan membuat kesimpulan secara umum. Hasil penelitian menunjukkan seluruh perawatdi ruang PBHA dan VIP A-B memiliki persepsi yang positif (100%) hal ini dimungkinkan karena oleh metode tim Iebih baik dibanding metode fungsional, disamping sebagian perawat telah memiliki lama bekerja diatas lima tahun dan memiliki pengalaman bekerja dengan metode tim dialas 1,5 tahun. Untuk pengembangan lebih lanjut terhadap penelitian ini agar dapat dilakukan penelitian lebih Ianjut dengan skala yang lebih besar dan meneliti hubungan antara faktor-faktor yang mempengaruhi persepsi perawat terhadap penerapan metode tim.

 File Digital: 1

Shelf
 TK-Cikwanto.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : TA5371
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2004
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : v, 25 hlm. + Lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA5371 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20277178