:: UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Kekhasan tokoh Emma Bovary dalam film televisi Madame Bovary Versi British Broadcasting Corporation = The peculiarity of Emma Bovary?s character on made-for TV film adapted by British Broadcasting Corporation

Aisha Ayu Syahputri; Talha Bachmid, supervisor (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2011)

 Abstrak

Skripsi ini membahas penggambaran tokoh Emma Bovary sebagai tokoh utama dalam film televisi Madame Bovary adaptasi BBC dari novel karya Gustave Flaubert, Madame Bovary. Analisis dalam skripsi ini menggunakan konsep dan teori pengkajian sinema dari Joseph M. Boggs yang mencakup aspek naratif dan sinematografis dalam film. Selain itu, teori adaptasi dari Linda Hutcheon juga digunakan dalam skripsi ini. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya perbedaan antara tokoh Emma Bovary di film adaptasi garapan BBC dan di sumber adaptasinya. Perbedaan itu yang menjadi kekhasan tersendiri dari tokoh Emma yang merupakan interpretasi dari sutradaranya yang berkebangsaan Inggris. Kekhasan itu dibedakan dari gambaran umum tokoh Emma Bovary yang digambarkan dalam sumber adaptasinya, yaitu pada novel Madame Bovary karya Gustave Flaubert.

This study focuses on the portrayal of Emma Bovary as the main character in film television Madame Bovary adapted by BBC from the novel by Gustave Flaubert. This research uses the concept and theory of cinema studies by Joseph M. Boggs and theory of adaptation by Linda Hutcheon. The conclusion of this research indicates the differences between Emma Bovary character in film and its novel. The differences become the peculiarities of the character interpreted by the director. In its adaptation, the character of Emma Bovary distinguishes by the characteristic in the source of adaptation, a novel by Gustave Flaubert, Madame Bovary.

 File Digital: 1

 Metadata

No. Panggil : S427
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2011
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xvii, 98 hlm. : ill. ; 30 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S427 14-23-86317649 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20278015