:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Pengaruh sikap dan norma terhadap intensi bertingkah laku Seksual pada Fotografer di Jakarta

(Jelajah, 2 (1992) : 18-36, 1992)

 Abstrak

Di Indonesia seringkali timbul pertanyaan yang berkaitan dengan
tidak konsistennya sikap dan perbuatan seseorang. Apa yang dinyatakan
oleh seseorang sebagai pernyataan sikapnya seringkali tidak diikuti oleh
perbuatan yang senada. Hal ini seringkali menimbulkan persoalan dalam
hubungan interpersonal karena meniadi amat sulit untuk meramalkan
tingkah laku seseorang hanya dari pernyataan sikapnya. Dalam skala
yang Ieblh luas timbul persoalan yang berkait dengan masalah-masalah
etika, moral, nllai, kebudayaan, dan sebagainya.

 File Digital: 1

 Kata Kunci

 Metadata

No. Panggil : JSPI-2-1992-18
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Jelajah, 2 (1992) : 18-36, 1992
Sumber Pengatalogan :
ISSN :
Majalah/Jurnal : Jelajah
Volume : 2 (1992) : 18-36
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi :
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
JSPI-2-1992-18 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20299072