:: UI - Tesis Open :: Kembali

UI - Tesis Open :: Kembali

Studi kelayakan finansial proyek PLTN di Indonesia dengan memasukkan unsur ketidakpastian = Financial feasibility study on nuclear power plant (NPP) project in Indonesia under uncertainties

Nuryanti; Akhmad Hidayatno, supervisor; Erlinda Muslim, supervisor; Amar Rachman, examiner; Isti Surjandari Prajitno, examiner; Arian Dhini, examiner; Boy Nurtjahyo Moch., examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012)

 Abstrak

Keputusan strategis investasi pada proyek infrastruktur seperti pembangunan PLTN menjadi sangat krusial dan membutuhkan analisis yang mendalam. Hal ini terkait dengan karakteristik proyek infrastruktur yang sangat rentan terhadap ketidakpastian.
Penelitian ditujukan untuk mengetahui kelayakan finansial proyek PLTN dengan memasukkan sejumlah unsur ketidakpastian melalui pendekatan probabilistik. Teknologi PLTN AP1000 dan PLTN OPR1000 digunakan sebagai PLTN referensi.
Analisis probabilistik dilakukan dengan teknik montecarlo yang mensimulasikan keterkaitan di antara variabel-variabel ketidakpastian dan dilihat pengaruhnya terhadap output (LUEC, NPV dan IRR).
Analisis ini terbukti mampu memberikan berbagai gambaran kemungkinan output dan variabilitas risiko sehingga dapat memberikan rekomendasi bagi investor dalam melakukan keputusan investasi.

Strategic investment decisions on infrastucture project such as NPP development are crucial and require careful analysis and consideration. These are due to the characteristics of infrastructure projects that are vulnerable to uncertainties.
This study aims to analyze financial feasibility of NPP project by including amount of uncertainties by using probabilistic approach. AP1000 and OPR1000 reactor were used as reference plant.
Probabilistic Analysis were done with montecarlo technique which is simulating relationship between uncertainty variables and be seen their influence to output (LUEC, NPV and IRR).
This analysis proved to give many outputs and risks variabilities so that it can give recommendation especially for the investors to do the investment decision.

 File Digital: 1

 Metadata

No. Panggil : T30865
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 158 pages : illustration ; 30 cm + Appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T30865 15-19-088355511 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20305894