:: UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Perubahan Dominasi Suami Korea pada Perkawinan Antarbangsa Korea ? Indonesia di Jakarta = The Change of Korean Husband Domination in Intercultural Marriage between Korean and Indonesian in Jakarta

Ainan Indallah; Zaini, supervisor; Rura Ni Adinda, supervisor; Amelia Burhan, examiner; F. Christine Tala, examiner (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2012)

 Abstrak

ABSTRAK
Skripsi ini membahas tentang pengaruh tempat tinggal terhadap perubahan dominasi
suami Korea pada perkawinan antarbangsa Korea ? Indonesia di Jakarta.Tujuan dari
penulisan skripsi ini adalah untuk memaparkan secara sistematik dan ilmiah pengaruh
tempat tinggal terhadap dominasi suami pada perkawinan yang dilakukan oleh pria
Korea dengan wanita Indonesia. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Hasil dari
penelitian ini adalah tempat tinggal memiliki pengaruh terhadap perubahan dominasi
suami Korea pada perkawinan antarbangsa Korea ? Indonesia di Jakarta

Abstract
The focus of this study is about influence of domicile to Korean husband domination in
intercultural marriage between Korean and Indonesian in Jakarta. The purpose of this
study is to know how the change of Korean husband domination in intercultural marriage
in Jakarta . This research is qualitative descriptive. The result of this study is the domicile
has an influence to Korean husband domination in intercultural marriage between Korean
? Indonesian in Jakarta.

 File Digital: 1

Shelf
 S 43133-Perubahan dominasi-full text.pdf :: Unduh

 Kata Kunci

 Metadata

No. Panggil : S43133
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2012
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : x, 60 pages : illustration ; 29 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S43133 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20312352