:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Farmasi rumah sakit ditinjau dari pola distribusi obat dan alat kesehatan menurut hasil survey di beberapa rumah sakit di Jakarta

Kemas Nazaruddin; Harmany Apt, supervisor; Husni Yunus, supervisor (Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 1984)

 Abstrak

ABSTRAK
Farmasi Rumah Sakit adalah salah satu bagian yang penunjang dan menyempurnakan semua pelaksanaan fungsi Rumah Sakit terutama dalam menunjang pelayanan penderita. Telah dilakukan penelitian dengan cara survey dan wawancara langsung di Farmasi Rumah Sakit dari Rumah Sakit di Jakarta, untuk mengetahui secara dekat mengenai pola distribusi obat dan alat kesehatan, sebagai salahsatu aktivitas Farmasi Rumah Sakit. Hasil penelitian 1. Farmasi Rumah Sakit hanya akan berfungsi dengan baik dan tepat jika ditunjang oleh unsur-unsur manajemen, organisasi, fasilitas, sarana, personalia, sistim distribusi dan unsur-unsur lainnya yang sesuai dan tepat tanpa melupakan Rumah Sakit sebagai induknya. 2. Menciptakan satu sistem dan prosedur dalam penggelolaan Farmasi Rumah Sakit yang harus memenuhi pelayanan cepat dan tepat, memerlukan suatu metode yang khas dengan memperhatikan pelbagai faktor intern dan ekstern Rumah Sakit. 3. Sistem distribusi obat dan alat kesehatan yang digunakan di ke 4 Rumah Sakit yang di survey adalah kombinasi antara "Individual Prescription Order System " dengan Complete Floor Stock System yang sudah dimodifikasi sesuai dengan kondisi masing-masing Rumah Sakit, Dua Rumah Sakit diantaranya selin memakai sistem tersebut diatas, juga menerapkan sistem dosis unit yang disesuaikan dengan kondisi Rumah Sakit tersebut.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Kemas Nazaruddin.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Kata Kunci

 Metadata

No. Panggil : S31793
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Penerbitan : Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 1984
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : x, 91 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S31793 14-22-74651246 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20328553