Pengaruh kepemimpinan transformasional terhadap komitmen karyawan dalam menjalankan reformasi birokrasi : studi kasus pada organisasi sektor publik XYZ = The influence of transformational leadership toward commitment to bureaucracy reformation : case study in public sector organization XYZ / Andri Nurfitriana
Andri Nurfitriana;
Yanki Hartijasti, supervisor; Mone Stepanus Andrias, examiner; Niken Ardiyanti, examiner
(Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013)
|
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinantransformasional terhadap komitmen karyawan dalam menjalankan reformasibirokrasi. Penelitian dilakukan di salah satu organisasi sektor publik di Jakartadengan jumlah sampel sebanyak 163 yang merupakan pegawai dari organisasitersebut. Alat ukur yang digunakan untuk mengukur kepemimpinantransformasional adalah kuesioner Multifactor Leadership Questionnaires(MLQ5X), dan kuesioner komitmen perubahan yang dikembangkan olehHerscovitch dan Meyer (2002) untuk mengukur komitmen karyawan terhadapreformasi birokrasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komitmen karyawanterhadap reformasi birokrasi dipengaruhi secara signifikan oleh kepemimpinantransformasional. Kepemimpinan transformasional juga berpengaruh secarasignifikan terhadap komponen affective commitment to change dan normativecommitment to change, sedangkan kepemimpinan transformasional tidakberpengaruh secara signifikan terhadap continuance commitment to change. Hasilpenelitian ini menyarankan untuk melakukan analisis lebih lanjut mengenaipengaruh gaya kepemimpinan yang lain yaitu, kepemimpinan transaksional,laissez-faire, servant leadership, dan change leadership terhadap komitmenkaryawan dalam menjalankan reformasi birokrasi. ABSTRACT This research aims to analyze the influence of transformational leadership towardcommitment to bureaucracy reformation. The research was held in one of the publicsector organization in Jakarta with the 163 employees of the organization used for thesample. The Multifactor Leadership Questionnaires (MLQ) was used to measuretransformational leadership and questionnaires developed by Herscovitch and Meyer(2002) was used to measure commitment to bureaucracy reformation. The results showedthat commitment to bureucracy reformation was significantly influenced bytransformational leadership. The transformational leadership also has significantinfluence on affective and normative commitment to change, whereas transformationalleadership has no significant influence on continuance commitment to change. The studysuggests conducting more analyses about the influence of other leadership style(transactional, laissez-faire, servant leadership, and change leadership) towardcommitment to bureaucracy reformation. |
T34772-Andri Nurfitriana.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | T34772 |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | [Place of publication not identified]: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ita rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | unmediated ; computer |
Tipe Carrier : | volume ; online resource |
Deskripsi Fisik : | xiv, 86 pages ; 28 cm + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
T34772 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20329873 |