:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Pengetahuan dan sikap konselor SMP dan SMA dalam penyuluhan kesehatan reproduksi di kota Semarang / Besar Tirto Husodo, Laksmono Widagdo

Besar Tirto Husodo; Laksmono Widagdo ([Universitas Diponegoro. Fakultas Kesehatan Masyarakat;Universitas Diponegoro. Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Diponegoro. Fakultas Kesehatan Masyarakat], 2008)

 Abstrak

Kegiatan penyebaran informasi kesehatan reproduksi remaja diperlukan sebagai salah satu upaya dalam edukasi
kesehatan reproduksi bagi remaja. Penelitian ini bertujuan untuk melihat kemampuan konselor SMP/SMA dalam
memberikan penyuluhan mengenai kesehatan reproduksi remaja. Metode penelitian yang digunakan cross sectional
dengan rancangan penelitian pre test-intervensi (penyuluhan/edukasi)-post test. Populasi penelitian ini adalah 30 orang
guru SMP dan SMA di kota Semarang, yang bekerja sebagai konselor dalam kegiatan bimbingan dan konseling di
sekolah. Responden adalah 15 guru BP dari 8 SMP dan 15 guru BP dari 8 SMA di Kota Semarang. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa pengetahuan responden setelah diadakan penyuluhan termasuk kategori baik pada konselor SMP
(80%) dan termasuk kategori baik pada konselor SMA (100%). Sikap responden mendukung penyuluhan pada konselor
SMP (93,3%) dan konselor SMA (100%). Terdapat peningkatan pengetahuan dan sikap (p = 0,003) yang signifikan
(p = 0,001) sesudah penyuluhan pada konselor SMP. Terdapat peningkatan pengetahuan dan sikap (p = 0,0095) yang
signifikan (p = 0,0095) sesudah penyuluhan pada konselor SMA.
To provide of in dissemination of information on reproduction health (RH) is important for adolescents.
This research aimed to assess both knowledge and attitude towards RH among counselors of junior as well as senior
high schools in Semarang. Using a cross sectional survey, data was gathered using pre-test before and post test after
intervention that measure knowledge and attitude. Thirty respondents were participated in the study. They consisted of
15 counselor teachers from 8 junior high schools and 8 senior high schools in Semarang City. The results showed that
there were significant increase in knowledge score on RH before and after intervention in both groups. There was also
significant improvement in each group in their supportive attitude toward RH education. The result shows that
respondents? knowledge after the research is good junior high group, (80%) and high school group (100%).
Respondents support RH education both from junior high group (93.3%) and high school group (100%). There was a
significant knowledge increase (p = 0.001), and significant attitude change (p = 0.003) after RH education for junior
high counselor. In senior high group, there was a significant knowledge increase (p = 0.0095) and significant attitude
change (p= 0, 0095) after RH education for high school counselors. It is recommended that similar RH education is
conducted among both junior and high school counselor

 File Digital: 1

Shelf

 Metadata

No. Panggil : PDF
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Universitas Diponegoro. Fakultas Kesehatan Masyarakat;Universitas Diponegoro. Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Diponegoro. Fakultas Kesehatan Masyarakat], 2008
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
ISSN : 23563656
Majalah/Jurnal : Makara Journal of Health Research
Volume : Vol. 12, No. 2, Desember 2008: Hal. : 59-62
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Akses Elektronik : http://journal.ui.ac.id/index.php/health/article/view/297/293
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
PDF TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20332738