:: UI - Tesis Open :: Kembali

UI - Tesis Open :: Kembali

Pengaruh indikator makroekonomi global terhadap kinerja obligasi lntemasional dan sukuk global = Effect of macroeconomic indicator to the performance of international bonds and global sukuk

Risa Zahrah; Else Fernanda, supervisor; Saka Abadi, examiner ([Publisher not identified] , 2011)

 Abstrak

ABSTRAK
Krisis mortgage di Amerika tahun 2008 mengakibatkan ketatnya likuiditas di pasar keuangan berdampak pada penurunan penerbitan sukuk sampai 55% dari USD 31 milyar pada tabun 2007 menjadi USD 14 milyar pada tabun 2008. Penurunan tersebut menunjukkan bahwa pertumbuhan sukuk sangat dipengaruhi oleh kondisi ekonomi makro secara global. Dimana seharusnya sensitifitas makro sukuk !ebih kecil dibanding obligasi karena sukuk yang didasarkan pada prinsipprinsip syariah. Dimana seharusnya indikator makro ekonomi seperti tingkat suku bunga dan indikator konvensional yang tidak sesuai syariah tidaklah berpengarah kepada sukuk, sehingga sukuk mempunyai oilai yang lebih stahil. Maka dari itu, tesis ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh indikator makro ekonomi global (barga minyak dunia, fed fund rate dan nilai tukar/kurs) terhadap obligasi Intemasional dan sukuk global dengan membandingkan kinelja portfolio yaog menjadi aeuan investor dalarn berinvestaai. Faktor-faktor tersebut diperoleb melalui studi literatur, penelaahan terhadap teori, dan beberapa basil penelitian yang telah dilakukan sebelumnya. Data yang digunakao dalarn penelitian ini dikumpulkan dari periode Januari 2007 sampai dengan Desember 2010. Data yang digunakan bersumber dari data Bloomberg. Metode pengolahan data yang digunakan adalah regresi linier dan uji asumsi, uji t, uji R2 , uji F. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ketiga variabel makro ekonomi lebih besar mempengaruhl perubahan kinerja obligasi intemasional dibandingkan kinerja sukuk global.

ABSTRACT
American mortgage crisis in 2008 that caused tight liquidity in financial market has an effect to the declining of sukuk issuance up to 55%. from 31 billion US Dollars in 2007 to 14 billion US Dollars in 2008. Such decline has indicated that sukuk growth is extremely influenced by global macroeconomic condition. Idea11y, macro sukuk sensitivity should be less than bonds since sulaik macroeconomic sensitivity i.e. interest rate and conventional indicator which is not syariah compliant has no effect to sukuk, thus sukuk has more stable value. Therefore, this thesis is intended to analyze the effect of global macroeconomic indicator (global oil price, fed funds rate and foreign exchange) to the bonds global sukuk by comparing the portfolio performance as the investors' consideration. The above factors are obtained from tire studies of literatures, theories and also from the preceding researches. Data used in this thesis is collected from January 2007 up to December 20!0. And the data source is Bloomberg. The method used in this research is Iinier regression and assumption Test. t-Test. R2-Test and FTest The result from this research indicates that the three macroeconomic variables influence more on the bonds performance significantly rather than sukuk. because the method can be used to analyze the effect of independent variable to dependent variable and to compare the two regressions.

 File Digital: 1

 Metadata

No. Panggil : T33716
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2011
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 92 pages : illustration ; 28 cm. + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T33716 15-18-853396449 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20342198