Analisis teknologi metode precast kolom terhadap efisiensi waktu dan biaya proyek di Indonesia = Analysis of precast column method technology against time and cost efficiency of projects in Indonesia
Reza Prastowo;
Yusuf Latief, supervisor; Eddy Subiyanto, supervisor; Nur Al Fata, examiner; Agus Saroso, examiner
(Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012)
|
Teknologi merupakan suatu penerapan dari perpaduan ilmu pengetahuan yang dapat bermanfaat bagi seluruh umat manusia, oleh sebab itu pengembangan dan pemberian kepercayaan kepada suatu teknologi yang sedang berkembang merupakan suatu hal yang harus dilakukan. Metode konstruksi pra cetak terhadap sebuah struktur yaitu kolom juga merupakan sebuah teknologi yang sedang berkembang di Indonesia. Namun masih barunya teknologi ini berkembang membuat belum timbulnya kepercayaan kepada teknologi ini walaupun metode ini berpotensi untuk meningkatkan keseluruhan kinerja proyek baik dari segi waktu dan biaya, oleh karena itu penulis memilih untuk menganalisa masalah ini untuk membuktikan efisiensi dari teknologi pra cetak kolom. Technology is an implementation of science combination that could be usefull for the mankind, therefore improvement and trust that given to the developing technology is something that must do. Precast construction method for column is developing in Indonesia. But because of this is a new developing technology it makes this technology credibility is still questionable by the people even this technology has a potency of improving overall time and cost efficiency of the project, therefore the writer choose to analyze this problem to prove of the precast column technology efficiency. |
|
No. Panggil : | S45660 |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Penerbitan : | Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | unmediated ; computer |
Tipe Carrier : | volume ; online resource |
Deskripsi Fisik : | xv, 117 pages : illustration ; 28 cm + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
S45660 | 14-24-79731847 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20352991 |