:: UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Massa neutrino setelah perusakan simetri Gut Su(6) Dimensi-5 = neutrino mass after symmetry breaking Gut Su(6) Dimension-5

Bundi Eko Wijaya; Laksana Tri Handoko, supervisor; Mart, Terry, supervisor; Agus Salam, examiner; Anto Sulaksono, examiner (Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2012)

 Abstrak

Dikaji masalah massa neutrino berdasarkan model GUT (Grand United Theory) SU(6) 5D setelah mengalami perusakan simetri menjadi SU(3)CSU(3)H U(1)C melalui mekanisme Scherk-Schwarz. Dari level SU(3)CSU(3)H U(1)C ini diperoleh lagrangian massa partikel neutrino yang berasal dari representasi f6g, f15g, f6g, dan f15g untuk diaplikasikan mekanisme seesaw. Lagrangian massa ini yang terdiri atas suku neutrino Dirac dan suku neutrino Majorana dibentuk kembali dalam bentuk matriks massa. Dari matriks massa ini kemudian didapatkan nilai eigen massa (mass eigenvalue) yang merupakan massa efektif neutrino.

The neutrino mass problem based on GUT (Grand Unified Theory) SU(6) 5D model breaking to SU(3)C SU(3)H U(1)C by Scherk-Schwarz mechanism is discussed. From SU(3)C SU(3)H U(1)C is obtained neutrino mass lagrangian which from f6g, f15g, f6g, and f15g representation for applied seesaw mechanism. This mass lagrangian which consists of Dirac and Majorana neutrino term is formed again into a mass matrix. From this mass matrix we got mass eigenvalues which are the neutrino effective mass.

 File Digital: 1

 Metadata

No. Panggil : S45699
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Penerbitan : Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2012
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 83 pages ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S45699 14-22-63508890 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20353420