Gambaran pengetahuan tentang tuberkulosis dan faktor-faktor yang berhubungan pada pasien pascatuberkulosis dan suspek tuberkulosis = Knowledge of tuberculosis and associated factors in post tb patients and tb suspects
Gadistya Novitri Adinda;
Pakasi, Trevino Aristarkus, supervisor; Retno Asti Werdhani, examiner
(Universitas Indonesia, 2014)
|
Pengalaman diketahui berhubungan dengan pengetahuan tuberkulosis. Pengalaman dapat diperoleh dari riwayat pengobatan tuberkulosis. Studi ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengetahuan tuberkulosis dan hubungan pengalaman dengan pengetahuan TB. Metode penelitian yang digunakan adalah cross-sectional dengan membandingkan kelompok pasca-TB dan suspek TB. Dari penelitian didapatkan 83 pasca-TB dan 83 suspek TB. Analisis deskriptif menunjukkan 92,8% pasca-TB mengetahui TB dapat disembuhkan sementara 10% suspek TB mengetahuinya. Uji analisis Chi-square menunjukkan p<0,05 untuk pengetahuan kesembuhan TB dan p>0,05 untuk pengetahuan penularannya jika dihubungkan dengan pengalaman. Dengan demikian, disimpulkan bahwa pengalaman berhubungan dengan pengetahuan kesembuhan TB tetapi tidak berhubungan dengan pengetahuan penularannya. Experience is known to have role in knowledge. This study aimed to find descriptive data of tuberculosis knowledge and the association between experience and knowledge. The method is cross-sectional with comparation of post-TB group and TB suspect grorup. This study involved 83 post-TB and 83 TB suspects. Descriptive analysis showed 92,8% post-TB subjects know that TB is curable, while 10% TB suspects do not know. Chi-square analysis showed p<0,05 for knowledge of treatability and p>,05 for knowledge of transmission when associated with experience. It is concluded that experience is associated with better treatability knowledge but not associated with transmission knowledge. |
S-Gadistya Novitri Adinda.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | S-Pdf |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | Depok: Universitas Indonesia, 2014 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | Computer (rdadontent) |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xi, 43 pages : illustration ; 28 cm + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
S-Pdf | 14-21-313400206 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20386109 |