:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis pelayanan prima pada pelayanan pendaftaran tanah di kantor pertanahan kabupaten Bogor = Service excellence analysis on land register service in kantor pertanahan Bogor regency

Fajar Putra P.; Amy Yayuk Sri Rahayu, co-promotor; Mohammad Riduansyah, examiner; Zuliansyah Putra Zulkarnain, examiner; Mohammad Riduansyah, examiner; Waluyo Iman Isworo, examiner (Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

Skripsi ini menggambarkan bagaimana penerapan pelayanan prima pada pelayanan pendaftaran tanah di Kantor Pertanahan Kabupaten Bogor. Kegiatan pendaftaran tanah ini penting demi menjamin kepastian hukum bagi setiap pemegang hak atas suatu bidang tanah demi menghindari terjadinya sengketa tanah di kemudian hari.
Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain deskriptif teori pelayanan prima pada pelayanan pendaftaran tanah.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelayanan prima pada pelayanan pendaftaran tanah sudah cukup baik.
Saran dari penelitian ini adalah sosialisasi akan pelayanan pendaftaran tanah perlu digalakkan, menjalin komunikasi yang baik dengan pemohon, pelaksanaan pendidikan dan pelatihan bagi pegawai serta memberdayakan sarana pengaduan kemudian menindaklanjuti saran dan kritik yang masuk.

This thesis was meant to describe service excellence on land registry service in Kantor Pertanahan Bogor Regency. Land registration held a vital role in maintaining law supremacy for all rightful owner of the land, and in order to avoid conflict in the future.
This research is a quantitative research with descricption of service excellence theory on land registry service.
The result showed that service excellence on land registry service was well implemented.
Researcher suggestion was to socialize the service, maintaining communication with applicant, education to officers and cultivate complaint mechanism regarding complaint and other constructive suggestion.

 File Digital: 1

Shelf
 S56020-Fajar Putra P.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S56020
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia, 2014
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; Computer (rdadontent)
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 85 pages : illustration ; 30 cm + pages
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S56020 14-22-27297415 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20386240