:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Dinamika sosial kontestasi pemilihan Gubernur DKI Jakarta 2012 = The social dynamics of Jakarta Governor election 2012. / Muhammad Khairul Imam

Muhammad Khairul Imam, examiner; Ganda Upaya, supervisor; Iwan Gardono Sudjatmiko, examiner (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

ABSTRAK
Penelitian ini membahas mengenai dinamika yang dialami oleh kandidat,
masyarakat, dan peran agen lain dalam membentuk dan menentukan proses
kontestasi dalam Pemilihan Gubernur DKI Jakarta 2012. Penelitian ini adalah
penelitian kualitatif dengan desain eksplanatif. Hasil penelitian ini menunjukan
bahwa konversi kapital para kandidat sebagai agen sosial, sangat dipengaruhi oleh
strategi yang mereka gunakan. Dimana pada saat yang sama, masyarakat juga
melakukan kalkulasi dan pada akhrinya berdinamika berdasarkan strategi kandidat
tersebut. Namun sikap politik masyarakat itu nyatanya juga dipengaruhi kuat oleh
keberadaan agen lain, media massa yang ternyata begitu otoritatif terhadap sikap
dan pilihan masyarakat.

ABSTRACT
The focus of this study is the social dynamics that happened in Jakarta Governor
Election 2012, among candidats as social agent, people, and other agen that
creating and determining how the contestation going. As a qualitative researche
with explanative purpose, this study show that capital conversion used by candidat
is determined by how their strategy, and the strugle among people as a practice of
habitus that they have. One important poin to note is that people choice in this
proces is influenced by how the mass media creating it’s reality, by the means of
their symbolic capital.

 File Digital: 1

Shelf
 S45618-Muhammad Khairul Imam.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S54618
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 142 pages : illustration ; 30 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S54618 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20388392