:: UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Pengaruh stimulasi bermain balok kayu oleh pengasuh terhadap perkembangan ekstremitas atas anak dengan cerebral palsy usia 2-12 tahun = The effectiveness of play stimulation with the box and block test by caregiver toward the development of upper extremities in children with cerebral palsy 2-12 years old

Nuraini Hakim; Happy Hayati, supervisor; Nur Agustini, supervisor; Nani Nurhaeni, examiner; Titi Sulastri, examiner (Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

ABSTRAK
Anak cerebral palsy (CP) memiliki berbagai gangguan pada sistem tubuh terutama keterbatasan pergerakan ekstremitas atas. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi pengaruh stimulasi bermain balok kayu terhadap perkembangan ekstremitas atas anak dengan CP usia 2-12 tahun. Desain penelitian menggunakan quasi experimental tipe nonequivalent group dengan pretest dan posttest pada kelompok intervensi dan kontrol. Sampel penelitian ini berjumlah 30 anak.
Hasil penelitian menjelaskan adanya pengaruh stimulasi bermain balok kayu oleh pengasuh terhadap perkembangan ekstremitas atas (pvalue 0,012). Faktor predisposisi yang berhubungan dengan perkembangan ekstremitas atas adalah frekuensi stimulasi bermain dan level Manual Ability of Classification System (MACS). Perawat perlu mengembangkan program stimulasi bermain pada anak dengan CP.

ABSTRACT
Cerebral palsy children have wide range of disorder and developmental disabilities especially in movement of upper extremities. This research explained the effect of play stimulation with the box and block test toward the development of upper extremities in children with cerebral palsy. This research used quasi experimental design with intervention and control group. The chosen samples were 30 respondents.
The research showed that there is an effect of play stimulation using the box and block test toward the development of upper extremities in children with cerebral palsy (pvalue 0,012). In advance, nurse are expected to improve a play stimulation program to children with cerebral palsy.

 File Digital: 1

Shelf
 T42593-Nuraini Hakim.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : T42593
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 83 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T42593 15-17-052832333 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20389760