:: UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

Hubungan orangtua anak antara tokoh Charlie dan Willy Wonka dalam perbedaan struktur keluarga di film Charlie and the Chocolate factory (2005) = Parent child relationship between Charlie and Willy wonka in different family structures on Charlie and the Chocolate factory (2005)

(Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

[Makalah ini dibuat untuk meneliti hubungan orangtua-anak antara tokoh Charlie dan Willy Wonka yang mengarah kepada perilaku dan kepribadian mereka. Hal ini jelas bahwa gaya dalam mengasuh anak dapat mempengaruhi perilaku sang anak. Selain itu, satu hal yang tertangkap adalah perbedaan struktur keluarga juga dapat mempengaruhi perilaku anak sampai dewasa, terutama dalam tokoh Willy Wonka. Penelitian ini menemukan bahwa urutan kelahiran, struktur keluarga dan gaya asuh anak mempengaruhi perilaku Charlie dan Willy Wonka pada waktu kecil. Makalah ini menganalisis masalah urutan kelahiran menggunakan teori Sulloway, teori Freud tentang struktur pikiran manusia, dan teori beberapa ahli serta terdeapat studi tentang psikologis anak. Hasil dari penelitian ini adalah Charlie dan Willy Wonka memiliki kepribadian yang sama berdasarkan urutan kelahiran mereka, yaitu sebagai anak tunggal. Namun demikian, Willy Wonka memiliki masa kecil yang pahit sehingga membuatnya memiliki trauma dengan peristiwa tertentu. Hal ini membuat Willy Wonka mempunyai sifat yang lebih bermasalah daripada Charlie., This paper sets out to see the parent-child relationship between Charlie and Willy Wonka which leads to their personality and behaviour. It is obvious that parenting style affect children behaviour. Moreover, one case captured is different family structure can also impact a child, especially Willy Wonka, to his adulthood. This paper finds that birth order, family structure, and parenting style affect Charlie and Willy Wonka’s behaviour as children. This paper analyses the issues using Sulloway’s birth order theory, Freud’s structural human mind theory, and some experts, as well as child psychological studies. The findings are that both Charlie and Willy Wonka have similar personality based on their birth order, which is the only child in their family. Nevertheless, Willy Wonka had a ruined childhood which affected him have a trauma with particular event, in this case, family. This made him had more disruptive behaviour than Charlie.]

 File Digital: 1

Shelf
 MK-Marsha Alethia Kaluara.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : MK-Pdf
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2014
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : 15 hlm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MK-Pdf TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20392680