:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pemodelan hubungan antara nilai-nilai bersama terhadap kinerja suksesi studi kasus UMKM berbasis bisnis keluarga dengan menggunakan structural equation modeling = modeling the relationship between shared values and succession performance a case study on sme s based family business by using structural equation modeling

Agung Wahyudi; Djoko Sihono Gabriel, supervisor; Isti Surjandari Prajitno, examiner; M. Dachyar, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

Kegagalan dalam masa transisi bisnis ke generasi selanjutnya menjadi sebuah permasalahan yang sering dihadapi oleh bisnis keluarga. Pengadopsian nilai-nilai bersama yang tepat dan benar dapat membawa bisnis keluarga untuk bertahan dalam masa transisi generasi.
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh hubungan antara nilai-nilai bersama terhadap kinerja suksesi dengan menggunakan metode Structural Equation Modelling (SEM). Penelitian ini melakukan pengolahan data dari 205 responden Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) berbasis bisnis keluarga di wilayah Jakarta, Depok, Bekasi, dan Tangerang.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan faktor nilai-nilai bersama yang memiliki pengaruh paling besar terhadap kinerja suksesi secara berurutan adalah nilai kelangsungan hidup (0,55) dan nilai interpersonal (0,33). Ini dapat menjadi bahan acuan untuk UMKM berbasis bisnis keluarga untuk dapat mempersiapkan sebelum dilakukannya suksesi atau bertahan di masa transisi generasi.

Failure in the period of transition to the next generation become a common problem faced by family business. Adoption of exact shared values can bring family business to survive in period of transition generation.
This study aim to obtain relationship between shared values and succession performance by using Structural Equation Modeling. The samples of this research are 205 SME's based family business in Jakarta, Depok, Bekasi, and Tangerang.
The result of this study indicates that shared values have the strongest impact on succession performance sequentially are survival values (0,55) and interpersonal values (0,33). It can be a reference for SME’s based family business to be able to prepare before execute the succession or survive in the period of transition generation.

 File Digital: 1

Shelf
 S58327-Agung Wahyudi.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S58327
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 87 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S58327 14-22-69527628 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20403320