:: UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

Penerapan konsep de stijl dalam Rietveld Schr Derhuis karya Gerrit Rietveld = The Use of de Stijl concept in Rietveld Schr Derhuis

Fetry Wuryasti; R. Achmad Sunjayadi, supervisor (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

Makalah ini membahas penerapan konsep De Stijl dalam seni bangunan Rietveld Schröderhuis. De Stijl menjadi sebutan aliran seni yang berkembang di Belanda pada tahun 1917-1931. Konsep utamanya adalah kesederhanaan, yang dimengerti sebagai nilai universal suatu karya seni, dan diwujudkan sebagai garis dan warna dasar, yaitu garis vertikal dan horizontal, dan warna merah, kuning, dan biru. Garis dan warna sederhana yang dipakai dalam seni bangunan Rietveld Schröderhuis, karya Gerrit Rietveld, sepertinya diterapkan dari konsep sederhana De Stijl tersebut.

This paper discusses the use of De Stijl concept in Rietveld Schröderhuis. De Stijl is a school of art developed in the Netherlands in 1917-1931. Most important in the concept of De Stijl is simplicity. The simplicity, in their opinion, could be seen in any of art work. De Stijl translate that concept of simplicity in primary lines and colors, namely vertical and horizontal lines, and the colors red, yellow, and blue. This concept seems in Rietveld Schröderhuis, a house created by Gerrit Rietveld, is used from De Stijl concept.

 File Digital: 1

Shelf
 MK-Fetry Wuryasti.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : MK-PDF
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2014
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : 18 pages
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MK-PDF 11-22-02271141 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20404585