:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Kajian profil artikel dan produktivitas penulis pada warta kebun raya

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Pengkajian mengenai publikasi warta kebun raya bertujuan untuk melihat profilartikel yang dimuat pada warta kebun raya. Yang mencakup sumber artikel, kolaborasi penulis, dan produktivitas penulis. Pengkajian dilakukan dengan menggunakan pendekatan bibliometrik. Pengumpulan data dilakukan dengan menganalisis artikel warta kebun raya yang diterbitkan tahun 1991-2013. Hasil kajian menunjukkan bahwa dalam kurun waktu 1991-2013, warta kebun raya memuat 143 artikel. Subjek artikel yang paling banyak ditulis adalah mengenai profil koleksi kebun raya indonesia sebanyak 69 artikel, selanjutnya tentang keragaman tumbuhan indonesia 29 artikel dan artikel tentang perkebunrayaan sejumlah 23 artikel. Mayoritas penulis berasal dari internal yaitu berasal dari kebun raya bogor. Artikel yang ditulis oleh penulis tunggal berkumlah 91 artikel sedangkan yang ditulis secara kolaborasi dengan penulis lain berjumlah 52 artikel. Produktivitas penulis artikel pada warta kebun raya cenderung masih rendah, yaitu sebesar 0,21 artikel/peneliti/tahun selama 5 tahun. Terdapat 5 penulis yang berkontribusi lebih dari 4 artikel dan satu orang penulis menyumbangkan 14 artikel selama kurun waktu 23 tahun sejak warta kebun raya diterbitkan. Penulis yang paling banyak berkontribusi dalam warta kebun raya dari Kebun Raya Bogor.

 Metadata

No. Panggil : VIS 16:3 (2014)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 14112256
Majalah/Jurnal : Visipustaka Majalah Perpustakaan 16 (3) 2014 Hal. 230-234
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
VIS 16:3 (2014) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20408338