:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Bahasa ilmiah dalam teks iklan bahasa Indonesia dan bahasa Jerman

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Makalah ini membahas penggunaan bahasa ilmiah dalam teks iklan bahasa Indonesia dan bahasa Jerman. Bahasa ilmiah adalah ragam bahasa yang berfungsi menciptakan komunikasi yang tepat dan efektif yang biasanya berkaitan dengan bidang profesionalitas tertentu. Teks iklan bahasa Jerman menggunakan bahasa ilmiah yang berasal dari bahasa Yunani dan Latin. Pada teks iklan bahasa Indonesia, terlihat jelas adanya suatu tendensi yaitu penggunaan istilah ilmiah yang hanya dimengerti para pakar yang dibentuk dari bahasa Indonesia dan bahasa Inggris.

 Metadata

No. Panggil : JSIO 14:2 (2015)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 18583474
Majalah/Jurnal : Jurnal Sosioteknologi, 14 (2) 2015 : p. 113-123
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
JSIO 14:2 (2015) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20409813