:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Implementasi MTEF dan dampaknya terhadap perencanaan penganggaran

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Indonesia mengimplementasikan MTEF secara meneyluruh dalam perencanaan dan penganggaran pada RPJMN 2010-2014 dan RKP 2011. MTEF bertujuan untuk meningkatkan kualitas perencanaan dan penganggaran di Indonesia. Mengingat luasnya lingkup perencanaan dan penganggran, penelitian difokuskan pada bagaimana pengaruh pengimplementasian MTEF terhadap perencanaan penganggaran serta melihat dampak penerapannya di beberapa negara dan di Indonesia. Secara khusus di Indonesia, berdasarkan penelitian yang dilakukan, ditemukan bahwa terdapat perbaikan dalam mekanisme perencanaan penganggaran dengan diterapkannya MTEF.

 Metadata

No. Panggil : PPEM 1:2 (2015)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 08543709
Majalah/Jurnal : Perencanaan Pembangunan: Media, Informasi, dan Komunikasi Perencanaan Pembangunan, 1 (21) 2015 . Hal: 84-95
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan Universitas Indonesia, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
PPEM 1:2 (2015) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20410385