:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis hubungan antara prioritas strategi teknik manajemen dan akuntansi manajemen pendekatan model persamaan struktural = Analyze relationship between strategic priorities management techniques and management accounting structural equation model approach / Hans Yongen

Hans Yongen; Taufik Hidayat, supervisor; Kurnia Irwansyah Rais, examiner; Dian Nastiti, examiner ([Publisher not identified] , 2014)

 Abstrak

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menguji signifikansi antara teknik manajemen dan
praktik akuntansi manajemen dalam meningkatkan kinerja perusahaan dengan tiga
strategi yang berbeda, yaitu differentiation, low cost, dan combination. Teknik
manajemen mencakup improving existing processes, quality systems,
manufacturing systems innovation, integrating systems, team-based structures,
dan human resource management policies. Sedangkan, praktik akuntansi
mencakup traditional techniques, activity-based techniques, balance performane
measures, employee-based measures, benchmarking, dan strategic planning.
Penelitian menggunakan sampel orang yang memiliki pengalaman kerja di
perusahaan manufaktur dan menggunakan model persamaan struktural. Hasilnya
terdapat perbedaan kombinasi dari komponen teknik manajemen dan praktik
akuntansi manajemen dari ketiga strategi yang berpengaruh terhadap kinerja.
ABSTRACT
This research aims to test whether significance of management techniques and
management accounting practices can improve the performance of the company in
three different strategies, which are differentiation, low cost, and combination.
Management techniques include improving existing processes, quality systems,
manufacturing systems by innovation, integrating systems, team-based structures,
and human resource management policies. While, management accounting
practices include traditional techniques, activity-based techniques, balances
performane measures, employee-based measures, benchmarking, and strategic
planning. Samples are people who have working experience in manufacturing
companies, and use structural equation modelling. Results concluded that there
are differences combination of management techniques and management
accounting practices components for the strategies which have an effect on to the
performance.

 File Digital: 1

Shelf
 S60493-Hans Yongen.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S60493
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2014
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xii, 69 pages : illustration ; 30 cm
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S60493 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20412849