:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh saliva autolog stimulated yang diisolasi dari early childhood caries terhadap pembentukan biofilm mutans streptococci dan candida albicans = The effect of stimulated autolog saliva isolated from early childhood caries on mutans streptococci and candida albicans biofilm formation

Winasih; Endang Winiati Bachtiar, supervisor (Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2015)

 Abstrak

ECC terjadi akibat pembentukan biofilm Mutans streptococci dan Candida albicans yang sangat dipengaruhi oleh kualitas saliva.
Objektif: Menganalisis pengaruh saliva autolog stimulated yang diisolasi dari ECC terhadap pembentukan biofilm Mutans streptococci dan Candida albicans secara in vitro.
Metode: Uji biofilm Mutans streptococci dan Candida albicans ATCC 10231 dengan atau tanpa saliva autolog stimulated dilakukan dengan crystal violet binding assay.
Hasil: Terdapat perbedaan antara pembentukan biofilm Mutans streptococci, Candida albicans dan multi-species dengan atau tanpa saliva, namun dengan uji t-test tidak berbeda bermakna (p>0,05).
Kesimpulan: Saliva autolog stimulated mempengaruhi pembentukan biofilm Mutans streptococci dan Candida albicans serta ada kecendrungan pembentukan biofilm lebih tinggi pada multi-species.

ECC occurs as a result of Mutans streptococci and Candida albicans which is influenced by the quality of saliva.
Objective: Analyze the effects of stimulated autolog saliva that isolated from ECC to the biofilm formation Mutans streptococci and Candida albicans in vitro.
Methods: Mutans streptococci and Candida albicans ATCC 10231 biofilm with the application of stimulated autolog saliva was tested using crystal violet binding assay.
Result: There were differences of Mutans streptococci, Candida albicans and multi-species biofilm mass formation with or without saliva, but with t-test not significantly different (p>0,05).
Conclusion: Autolog saliva influences Mutans streptococci and Candida albicans biofilm formation and there is a tendency of higher multi-species biofilm formation.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Winasih.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2015
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xvi, 80 hlm. : ill. ; 28 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-Pdf 14-22-23656816 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20421406