:: UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Analisis efektifitas gel kompleks CPP-ACP + ekstrak etanol propolis terhadap remineralisasi email = Analysis of CPP-ACP + complex ethanolic propolis extract gel effectivity to enamel remineralization / Rizki Amalina

Rizki Amalina; Sri Angky Soekanto, supervisor; Harun Asyiq Gunawan, supervisor; Ria Puspitawati, examiner; Muhamad Sahlan, examiner; Zulia Hasratiningsih, examiner (Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

ABSTRAK
Latar belakang: Karies gigi merupakan penyakit rongga mulut dengan insidens terbesar oleh karena itu dilakukan penelitian pencegahan karies.
Tujuan : Menganalisis efektifitas gel kompleks CPP-ACP (Casein Phosphopeptide-Amorph Calcium Phosphate) + EEP terhadap remineralisasi email.
Metode: Spesimen email terdemineralisasi diberi perlakuan gel kompleks CPP-ACP + EEP konsentrasi 2, 4, dan 6%. Selanjutnya diuji kekerasan mikro menggunakan vickers microhardness tester, uji struktur mikro dan konsentrasi kalsium dan fosfor permukaan email menggunakan SEM+EDX.
Hasil dan Kesimpulan: Tidak terdapat perbedaan bermakna antar kelompok perlakuan dan tidak terdapat perbedaan bermakna sebelum dan sesudah perlakuan. Gel kompleks CPP-ACP +EEP tidak dapat meningkatkan remineralisasi email.

ABSTRACT
Background : Dental caries is the highest incidence oral disease the world, in order to reduce it we must focus in prevention activity research.
Aim: To analyze the effectivity of CPP-ACP (Casein Phosphopeptide-Amorph Calcium Phosphate) Complex + Ethanolic Propolis Extract Gel to Enamel Remineralization.
Methods: CPP-ACP Complex + EPE with concentration 2, 4 and 6% gel were given to demineralyzed enamel slabs. The enamel surface microhardness were examined using vickers microhardness tester, enamel microstructure and calcium fosfor concentration were evaluated using SEM+EDX.
Result and Summary: No significant difference between groups and no significant difference before and after gel application.

 File Digital: 1

Shelf
 T-Rizki Amalina.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : T-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2016
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 89 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T-Pdf 15-17-979398121 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20423303