Analisis praktik residensi keperawatan medikal bedah dengan pendekatan teori model adaptasi Sister Calista Roy pada pasien dengan gangguan sistem respirasi: adenokarsinoma paru di Rumah Sakit Persahabatan Jakarta = Analysis of medical surgical nursing residency practice with Sister Calista Roy adaptation theory model approach in patients with disorders of the respiratory system: adenocarcinoma in Persahabatan Hospital Jakarta
Neneng Kurniawati;
Sitorus, Ratna, supervisor
(Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2016)
|
ABSTRAK Keperawatan respirasi merupakan salah satu area khusus dimana perawat memiliki peran dalam memberikan asuhan keperawatan berdasarkan kebutuhan pasien. Perawat spesialis respirasi memiliki peran lebih yang berbeda, dengan menerapkan konsep dan teori keperawatan dalam penanganan kasus pada pasien gangguan pernapasan. Peran ners spesialis sebagai klinisi ahli, pendidik, manajer kasus, konsultan, dan peneliti untuk merencanakan atau memperbaiki kualitas keperawatan bagi klien dan keluarganya. Teori keperawatan yang digunakan dalam merawat pasien (satu kasus kelolaan dan 30 kasus resume) dengan menggunakan model adaptasi Roy. Peran sebagai peneliti diterapkan dengan melakukan latihan breathing retraining pada pasien asma. Sementara peran untuk memperbaiki kualitas pelayanan salah satunya adalah menerapkan inovasi bagi pasien tuberkulosis dalam mencegah terjadinya putus obat.ABSTRACT Nursing respiration is one particular area where nurses have a role in providing nursing care based on the patient's needs. Respiratory specialist nurse has a more distinct role, to apply the concepts and theories of nursing in the handling of cases in patients with respiratory disorders. The role of specialist nurses as expert clinicians, educators, case managers, consultants, and researchers to plan or improve the quality of nursing for the client and his family. Nursing theory used in treating patients (one case of management and 30 cases of resume) using Roy adaptation model. Role as researchers applied by practicing breathing retraining in patients with asthma. While the role to improve the quality of service, one is applying innovation for tuberculosis patients in preventing drug withdrawal.;Nursing respiration is one particular area where nurses have a role in providing nursing care based on the patient's needs. Respiratory specialist nurse has a more distinct role, to apply the concepts and theories of nursing in the handling of cases in patients with respiratory disorders. The role of specialist nurses as expert clinicians, educators, case managers, consultants, and researchers to plan or improve the quality of nursing for the client and his family. Nursing theory used in treating patients (one case of management and 30 cases of resume) using Roy adaptation model. Role as researchers applied by practicing breathing retraining in patients with asthma. While the role to improve the quality of service, one is applying innovation for tuberculosis patients in preventing drug withdrawal. |
SP-Neneng Kurniawati.pdf :: Unduh
|
No. Panggil : | Sp-PDF |
Entri utama-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama orang : | |
Entri tambahan-Nama badan : | |
Subjek : | |
Penerbitan : | [Place of publication not identified]: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2016 |
Program Studi : |
Bahasa : | ind |
Sumber Pengatalogan : | LibUI ind rda |
Tipe Konten : | text |
Tipe Media : | computer |
Tipe Carrier : | online resource |
Deskripsi Fisik : | xii, 100 pages : illustration + appendix |
Naskah Ringkas : | |
Lembaga Pemilik : | Universitas Indonesia |
Lokasi : | Perpustakaan UI, Lantai 3 |
No. Panggil | No. Barkod | Ketersediaan |
---|---|---|
Sp-PDF | 16-17-538311785 | TERSEDIA |
Ulasan: |
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20424663 |