ABSTRAK Data eksperimen fotoproduksi K+ terbaru yang dikeluarkan oleh kolaborasiCLAS, LEPS, GRAAL, dan Crystal Ball akan dimodelkan yang memanfaatkanpendekatan multipole dengan menyertakan semua resonans termasuk spin tinggi112 dan 132 . Dengan tujuan tersebut kami mengunakan diagram Feynman untukmenghitung amplitudo background dan parameterisasi Breit-Weigner untuk amplitudoresonans serta data-data resonans nukleon yang dikeluarkan oleh PDG sebagaiparameter dalam perhitungan numerik. Hasil ditampilkan dalam bentuk grafikuntuk semua observabel-observabel penelitian yang selanjutnya dibandingkandengan observabel penelitian sebelumnya (Model Isobar). Hasil yang didapatkanmenunjukkan model ini lebih sesuai dengan data eksperimen dilihat pada observabelpenampang lintang total. ABSTRACT The recently published experimental data on K+ photoproduction by the CLAS,LEPS, GRAAL, dan Crystal Ball collaborations are analyzed by using the Multipolesapproach for describing all nucleon resonances, including resonances withhigh spin 112 and 132 . For this purpose, we use Feynman diagrams to calculate thebackground amplitudes, the Breit-Wigner form for resonance amplitudes and allavailable experimental data of nucleon resonances published by PDG, to constrainthe parameters in numerical calculation. The result of our calculation is presentedfor all observables and compared with the previous study (Isobar Model), as wellas experimental data. It is found that the present model has a better agreement withcross section experimental data. |