:: UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

"I've got a burning desire for you baby": respon pendengar perempuan terhadap lagu lana del rey = "I've got a burning desire for you baby": women audience responses to lana del rey's song / Rima Ramadhani

Rima Ramadhani; Harwintha Yuhria Anjarningsih, supervisor ([Publisher not identified] , 2016)

 Abstrak

ABSTRAK
Representasi perempuan dalam musik pop merupakan topik penting dalam perbincangan para feminis. Saat kebanyakan perempuan digambarkan sebagai korban atau objek dari dominasi pria, teori "kepekaan posfeminsme" dari Gill (2007) justru berfokus pada pemberdayaan perempuan dengan melihat keputusan individual perempuan dan pergeseran dari posisi subjek-objek diantara perempuan dan laki-laki dalam media. Lana Del Rey adalah salah satu penyanyi wanita kontroversial, dan lagunya yang berjudul Burning Desire telah mendukung teori ini. Demi mengaitkan teori dan realita dalam kehidupan perempuan, penelitian ini bermaksud untuk melihat bagaimana para pendengar wanita menilai penggambaran perempuan dan menanggapi kepekaan posfeminisme dalam lagu Burning Desire melalui diskusi kelompok. Diskusi kemudian dianalisa menggunakan teori pembentukan-pembongkaran (Hall, 1980) yang menunjukkan bahwa sebagian besar pendengar wanita cenderung melihat sosok perempuan sebagai pihak yang tertindas dan menyangkal kepekaan posfeminsme dalam lagu tersebut karena lagu itu sendiri mengandung suatu ambivalensi. Meskipun demikian, mereka tetap tidak mengesampingkan pesan utama dari lagu yang mengedepankan agen, pilihan, dan kesenangan perempuan.

 File Digital: 1

Shelf
 MK-Rima Ramadhani.pdf :: Unduh

 Metadata

No. Panggil : MK-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2016
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer (rdadontent)
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : iv, 21 pages : illustration ; 28 cm
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MK-Pdf 10-18-062755381 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20434689