:: UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Praktek kerja profesi di Rumah Sakit Anak dan Bunda Harapan Kita periode bulan Januari-Maret 2016 = Profession internship at RSAB Harapan Kita on January-March 2016

Irfan Ari Setiawan; Melisa Resmiati, supervisor; Nadia Farhanah Syafhan, supervisor (Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

Praktek Kerja Profesi Apoteker di RSAB Harapan Kita bertujuan untuk memahami tugas dan fungsi apoteker di Instalasi Farmasi Rumah Sakit yang meliputi kegiatan pengelolaan perbekalan farmasi dan alat kesehatan habis pakai serta pelayanan farmasi klinis. Tugas khusus yang diberikan berjudul evaluasi kepatuhan pengisian kolom VHARKPT di Depo Farmasi I RSAB Harapan Kita. Tujuan dari tugas khusus ini adalah untuk mengetahui dan mengevaluasi kepatuhan petugas di Depo Farmasi I RSAB harapan kita dalam mengisi kolom VHARKPT.

Apothecary profession internship at RSAB Harapan Kita aims to understand the duties and roles of pharmacistin Hospital Pharmacy which includes the management of pharmaceuticals and medical equipment and clinical pharmacy services. The specific task that was given is evaluation of compliance VHARKPT column writing at RSAB Harapan Kita. The purpose of this specific task is to investigate and evaluate the compliance officer in "Pharmaceutical Depo I RSAB" in filling the column VHARKPT.

 File Digital: 1

Shelf
 PR-Irfan Ari Setiawan.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : PR-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2016
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 76 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
PR-pdf 16-18-253974569 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20434904