ABSTRAK ICAO (International civil aviation organization) menyatakan pentingnyamenjaga kesehatan penerbang sehingga tidak terjadi inkapasitasi. Salah satu upayanya adalahpola diet sehat dengan konsumsi buah dan sayur. Tujuan studi adalah mengetahui hubunganaktivitas fisik dan faktor lain terhadap pola konsumsi buah dan sayur.Metode : Studi potonglintang dengan sampel total dari data sekunder penerbang yang melakukan pemeriksaankesehatan berkala di Balai Kesehatan Penerbangan Jakarta bulan April 2016. Data berupadata demografi, pekerjaan, konsumsi buah dan sayur, aktivitas fisik, pengetahuan konsumsibuah dan sayur, dan dukungan sosial. Analisis dengan regresi Log. Hasil : Penerbang yangmengikuti penelitian ini berjumlah 530 orang. Aktivitas fisik tidak berhubungan dengankonsumsi buah dan sayur. Pengetahuan konsumsi buah dan sayur berisiko lebih seringkonsumsi buah dan sayur sebanyak 3,9 kali [ORa= 3,93; 95% CI=1,74-8,87; p=0,001], inisesuai dengan teori social cognitive, yang menyatakan pengetahuan konsumsi buh dan sayurmerupakan faktor personal. Simpulan: pengetahuan tentang konsumsi buah dan sayur sesuairekomendasi WHO berhubungan dengan seringnya konsumsi buah dan sayur (≥ 5 kali/hari). ABSTRACT International civil aviation organization stated the importance of maintaining pilot healthy andavoid incapacitation. One efforts for this is consuming healthy diet with fruits and vegetables. The purpose ofthis study is to identify the correlation of physical activity and other factors related to fruits and vegetablesintake. Methods: A cross-sectional study conducted with a total sampling, using secondary data of the pilotthat conducted periodic medical examinations on April 2016 in the Civil Aviation Medical Center, Jakarta. Datacollected were demographic and job characteristics, fruit and vegetable consumption, physical activity,knowledge about fruit and vegetable intake, and social support. Results: The pilots participate in this study were530 peoples. No correlation between physical activity and fruits and vegetables intake. The dominant factorassociated with fruits and vegetables intake is the knowledge about fruits and vegetables intake. Pilots with goodknowledge increase consumption 3,9 times higher [ORa = 3.93; 95% CI = 1.74 to 8.87; p = 0.001]. In this study,knowledge about fruit and vegetable intake as a personal factors according to social cognitive theory.Conclusion: The knowledge about fruits and vegetables intake according to WHO recommendations increasedthe frequency of fruits and vegetables intake.;; |