:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Penilia avirostris, Kladosera laut kosmopolitan

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Penilia avirostris, Kladosera laut kosmopolitan. Penilia avirorostris adalah salah satu jenis dari delapan jenis Kladosera yang hidup di laut sebagai zooplankton. Walaupun keanekaragaman kladosera sangat rendah di perairan marin, namun distribusi jenis-jenisnya sangat luas mulai dari perairan hangat sampai perairan beriklim sedang (temperate). Penilia avirostris memiliki kemampuan reproduksi secara partenogenesis dan gametogenesis. Ketika kondisi lingkungan mendukung kehidupan (favorable) maka reproduksi dilakukan secara partenogenesis, sebaliknya ketika lingkungan kurang mendukung maka akan bereproduksi secara gametogenesis. Kemampuan beradaptasi yang tinggi terhadap kondisi lingkungan ekstrim dengan cara dormansi atau hibernasi, diduga sangat berpengaruh terhadap semakin luasnya daerah persebaran.

 Metadata

No. Panggil : 575 OSEANA 39 (1) 2014
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 02161877
Majalah/Jurnal : Oseana XXXIX :1 (2014) hal. 45-54
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Perpustakaan Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan Universitas Indonesia, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
575 OSEANA 39 (1) 2014 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20436292