:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Kepuasan pasien di balai pengobatan gigi (BPG) Pukesmas Kahuripan Kota Tasikmalaya

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Pemberian pelayanan kesehatan yang bermutu adalah pelayanan yang sesuai dengan harapannya baik yang dinyatakan ataupun yang tersirat seperti keramah-tamahan, tanggap,kecepatan pelayanan dan lain-lain. Kepuasan pasien terhadap pelayanan kesehatan gigi adalah perbandingan antara persepsinya terhadap pelayanan yang diterima dengan harapannya sebelum mendapatkan pelayanan. Apabila harapannya terpenuhi, berarti pelayanan tersebut telah membuat suatu kualitas yang luar biasa dan juga akan menimbulkan kepuasan yang tinggi. Penelitian ini menggunakan explanatory studi dengan pendekatan cross sectional. Pengambilan data dilakukan dengan cara wawancara dengan jumlah sampel 72 responden. Kepuasan pasien dalam menerima pengobatan termasuk kategori rendah 59.7% sedangkan kepuasan pasien yang tinggi hanya 40.3%. Variabel yang berhubungan langsung dengan kepuasan pasien yaitu pengalaman berobat dan persepsi tentang harga. Variabel yang paling berpengaruh adalah persepsi tentang harga.

 Metadata

No. Panggil : 613 JKKI 10:1 (2014)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 16939654
Majalah/Jurnal : Jurnal kesehatan komunitas Indonesia 10(1) Maret 2014. Hal. 898-910
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
613 JKKI 10:1 (2014) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20438861