:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Pegembangan sistem logistik yang efisien dan efektif dengan "pendekatan supply chain management"

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Rasio biaya logistik terhadap nilai tambah di Indonesia relatif lebih tinggi dibanding dengan negara pesaing, sehingga diperlukan satu pendekatan yang komprehensif untuk dapat mengurangi biaya logistik. Pendekatan supply chain management diyakini mampu mengintegrasikan setiap mata rantai distribusi sehingga dapat diperoleh sistem logistik yang terintegrasi efisien dan efektif untuk meningkatkan daya saing nasional. Dalam penerapannya perlu dukungan pemerintah baik berupa peraturan dan perundangan dan infrastruktur maupun dalam perkembangan sumber daya manusianya.

 Metadata

No. Panggil : 661 JRI 5:3 (2011)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 19785852
Majalah/Jurnal : Jurnal riset industri 5(3) Desember 2011. Hal. 275-282
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
661 JRI 5:3 (2011) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20438996