:: Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Analisis performansi VoIP quality adaptation menggunakan SIP berdasarkan voice quality prediction model

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

VolP merupakan teknologi komunikasi yang dapat mengirimkan data suara pada jaringan IP. Permasalahan yang muneul adalah kualitas suara yang diterima sangat bergantung sekali dengan trafik jaringan internet yang ada, jika network sedang terjadi congestion maka akan berakibat pada besarnya nilai packet loss dan delay yang didapatkan, sehinga hal ini sangat mempengaruhi kualitas layanan suara yang diberikan. VoIP quality adaptation merupakan mekanisme VoIP yang dapat melakukan adaptasi terhadap kondisi jaringan seeara dinamis untuk mengontrol kualitas suara. Salah satu metode yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan melakukan perubahan codec yang memiliki nilai bit rate yang berbeda menggunakan metode re-invite pada SIP. Sehingga, ketika kondisi jaringan terjadi congestion, sistem akan melakukan downgrade codec ke bit rate yang lebih keeil. Kemudian, ketika kondisi network kembali normal maka sistem akan melakukan upgrade codec ke bit rate yang lebih besar untuk menjamin kualitas suara. Parameter threshold yang digunakan untuk melakukan perubahan codec menggunakan E-model, yang dapat memprediksi besarnya nilai MOS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa VoIP quality adaptation memiliki performansi yang lebih baik dibandingkan dengan VoIP yang tidak melakukan mekanisme adaptasi.

 Metadata

No. Panggil : 620 JURTEL 16:2 (2011)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 14107066
Majalah/Jurnal : Jurnal penelitian dan pengembangan telekomunikasi 16(2) Desember 2011. Hal. 85-90
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
620 JURTEL 16:2 (2011) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20439194