:: Majalah, Jurnal, Buletin :: Kembali

Majalah, Jurnal, Buletin :: Kembali

Jurnal Ilmiah Mat Stat

(Subcenter Publikasi Ilmiah Bidang MIPA, Center for Research and Community Service, Universitas Bina Nusantara, [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Optimasi persediaan merupakan hal yang penting dalam suatu perusahaan, khususnya dalam penentuan persediaan optimal sehingga penggunaan anggaran biaya menjadi lebih efektif. Artikel membahas model Quality Discount dengan rumusan dan contoh penerapan yang penyelesaiaannya pada computer mobile berukuran kecil yang mudah dibawa kemana saja. dari penerapan hasil program komputer yang telah dibuat dapat memudahkan manajer dalam melakukan pemesanan secara optimal sehingga kelebihan maupun kekurangan persediaan dapat dicegah serta meningkatkan daya saing perusahaan karena informasi yang di peroleh cepat dan akurat

 Metadata

No. Panggil : 510 JIMS
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Subcenter Publikasi Ilmiah Bidang MIPA, Center for Research and Community Service, Universitas Bina Nusantara, [Date of publication not identified]
Sumber Pengatalogan LibUI ind rda
Tipe Konten text
Tipe Media unmediated
Tipe Carrier volume
Deskripsi Fisi
Kepemilikan
Lembaga Pemilik Universitas Indonesia
Lokasi Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
510 JIMS TERSEDIA
510 JIMS TERSEDIA
510 JIMS 04-20-322621390 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20441711