:: UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Faktor-faktor prognostik pada tumor ginjal = Prognostic factors in kidney cancer

Riyan Adi Kurnia; Syah Mirsya, supervisor; Siregar, Ginanda Putra, supervisor (Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

ABSTRAK
Tujuan: Meninjau status faktor-faktor prognostik tumor ginjal. Metode: Jenis penelitian ini adalah studi deskriptif analitik pada seluruh pasien tumor ginjal yang berobat ke RSUP H. Adam Malik tahun 2011 hingga 2015. Hasil: Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 38 pasien. Dijumpai tujuh pasien hidup. Dari hasil uji multivariat, tindakan nefrektomi merupakan satu-satunya faktor prognostik pada pasien tumor ginjal. Tingkat mortalitas 0.056x lebih rendah pada pasien yang dilakukan nefrektomi dibanding pasien yang tidak dilakukan nefrektomi. Kesimpulan: Tindakan nefrektomi masih memiliki tempat dalam penanganan tumor ginjal, bahkan pada pasien yang berobat dengan stadium lanjut.

ABSTRACT
Objective To review the status of prognostic factors in kidney cancer. Methods This is an analytic descriptive study of all kidney cancer patients treated at Haji Adam Malik Hospital between 2011 and 2015. Results The number of samples analyzed in this study were 38 patients. We found seven patients remain alive. From the results of multivariate analysis, nephrectomy is the only prognostic factor in patients with kidney cancer. Mortality rate was 0.056x lower in patients who underwent nephrectomy compared with patients who did not underwent nephrectomy. Conclusion Nephrectomy still has a place in kidney cancer management, even in patients with advanced stage.

 File Digital: 1

Shelf
 SP-Riyan Adi Kurnia.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : T58843
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : Medan: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : viii, 23 pages ; 30 cm
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T58843 16-18-861173619 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20447264