:: UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Analisis aliran daya sistem Java Bali 500 KV menggunakan algoritma genetika eksperimen desain = Power flow analysis of Java Bali 500 KV system using design experiment genetic algorithm

Muhammad Ridwan; I Made Ardita Y., supervisor; Uno Bintang Sudibyo, supervisor; Ridwan Gunawan, examiner; Chairul Hudaya, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017)

 Abstrak

Mengoperasikan sistem tenaga dengan biaya optimal terus dikembangkan dengan berbagai metode, yang terbagi menjadi metode matematis dan heuristik. Salah satu metode heuristik adalah algoritma genetika, dalam penelitian ini dikombinasikan dengan desain eksperimen untuk mencari jumlah biaya pembangkitan minimal. Penelitian ini menjelaskan algoritma genetika dan penggunaannya untuk optimisasi biaya pembangkitan dalam studi kasus case ieee 30 busbar dan Sistem Transmisi Jawa Bali 500kV.
Hasil ditunjukkan dan dibandingkan dengan metode matermatis dan heuristik lainnya, dimana pada kasus Jawa Bali 500kV dihasilkan biaya pembangkitan 19 lebih effisien dibandingkan kondisi awalnya dan 8 lebih efisien dibandingkan metode interior point. Hasil dari simulasi metode digunakan menunjukkan bahwa metode algoritma genetika dengan desain eksperimen menghasilkan optimalisasi biaya paling baik dibandingkan metode pembanding digunakan.

Power system operation optimization continues to expand with various algorithms, which are divided into mathematical and heuristic methods. One of effective heuristic method is genetic algorithm, which is combined with design of experiment to find the amount of possible generation with the lowest cost. This study describes genetic algorithm and the use of minimizing the amount of generation costs case ieee 30 buses and 500kV System of Java Bali.
The results is shown and compared to mathematical and another heuristic methods, which in the case of 500kV System of Java Bali the generation cost is 19 more efficient than initialisation condition and 8 lower cost than interior point method. The simulation result of the method shows that the genetic algorithm combined with design of experiment generated the best result than compared method.

 File Digital: 1

Shelf
 T48214-Muhammad Ridwan.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : T48214
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xii, 67 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T48214 15-22-29632315 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20454342