:: UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Menurunkan intensi meninggalkan organisasi melalui pemberian umpan balik kinerja efektif untuk meningkatkan persepsi karyawan terhadap dukungan organisasi = Reducing turnover intention through effective performance feedback to increase employee's perceived organizational support

Novianthi Dian Purnamawati; Purba, Debora Eflina, supervisor; B.K. Indarwahyanti Graito, supervisor; Salendu, Alice, examiner; Bertina Sjabadhyni, examiner (Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2017)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek mediasi komitmen afektif pada hubungan persepsi karyawan terhadap dukungan organisasi dan intensi meninggalkan organisasi. Sampel penelitian melibatkan 96 Customer Service Officer CSO inbound Contact Center X Jakarta yang bergerak di bidang jasa layanan kebutuhan daya listrik. Data dianalisa dengan menggunakan Hayes rsquo;s PROCESS macro. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komitmen afektif terbukti memediasi hubungan antar kedua variabel tersebut. Dengan demikian, intervensi terhadap peningkatan persepsi terhadap dukungan organisasi perlu dilakukan agar dapat meningkatkan komitmen afektif dan menurunkan intensi meninggalkan organisasi. Bentuk rancangan yang disusun berupa peningkatan keterampilan atasan dalam memberikan umpan balik kinerja efektif untuk CSO inbound.
This study aims to investigate the mediating effect of affective commitment in the relationship between perceived organizational support and turnover intention. Data were collected from inbound Customer Service Officer CSO Contact Center X Jakarta which operating in service of electricity needs N 96 . Data were analyzed using Hayes PROCESS macro. Results showed that affective commitment mediated the relationship on that two variables so one practice to increase perceived organizational support is offered in order to increase affective commitment and reduce turnover intention. The intervention was designed to increase supervisor skill in giving effective performance feedback for inbound CSOs.

 File Digital: 1

Shelf
 T48001-Novianthi Dian Purnamawati.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : T48001
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2017
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xv, 72 pages : illustration ; 30 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T48001 15-17-691403550 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20454638