:: UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis keamanan jaringan wifi terhadap serangan packet sniffing = Analysis of wifi network security against packet sniffing attack

Naibaho, Sakti Sahatma Samudra; Muhammad Salman, supervisor; Anak Agung Putri Ratna, examiner; Diyanatul Husna, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017)

 Abstrak

Seiring dengan meningkatnya pemakaian jaringan WiFi di perusahaan-perusahaan tertentu, semakin meningkat pula peluang keamanan jaringan WiFi tersebut dibobol oleh para hacker untuk alasan yang dapat membahayakan perusahaan tersebut. Salah satu bentuk penyadapan yang cukup berbahaya adalah Packet Sniffing. Agar dapat mengetahui tingkat keamanan jaringan WiFi dari perusahaan tersebut dapat dilakukan dengan menganalisa keamanan jaringan WiFi yang perusahaan tersebut gunakan.
Skripsi ini berfokus pada analisis keamanan dari empat jaringan WiFi suatu perusahaan dari penyadapan dengan menggunakan aplikasi InSSIDer dan Ettercap. InSSIDer merupakan suatu tools yang digunakan untuk mendeteksi dan mengidentifikasi sinyal wireless yang terbuka. Kemudian Ettercap akan digunakan untuk melakukan penyerangan Packet Sniffing sebagai langkah pengujian keamanan jaringan WiFi tersebut.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan InSSIDer mampu mengidentifikasi informasi dari keempat jaringan WiFi dan Ettercap mampu melakukan penyerangan terhadap target dengan tingkat keberhasilan terendah adalah 78 , hingga tingkat keberhasilan tertinggi adalah 90 .

Along with the increased use of WiFi networks in specific companies, the situation increases the probability that the WiFi network security can be cracked by hackers for reasons that could endanger the company. A form of eavesdropping that quite dangerous is Packet Sniffing. In order to determine the level of the enterprise WiFi networks security, it can be done by analyzing the security of WiFi networks that the company uses.
This thesis focuses on the analysis of a company 39 s wireless network security from eavesdropping by using the application inSSIDer and Ettercap. InSSIDer is a tool that is used to detect and identify open wireless signal. Ettercap will be used for offensive Packet Sniffing as a step of the WiFi network security testing.
The results of this study show that InSSIDer is able to hold information from WiFi network and Ettercap is able to attack target with the lowest acceleration is 78 , up to the highest acceleration which is 90.

 File Digital: 1

Shelf
 S67893-Sakti sahatma samudra naibaho .pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : S67893
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xix, 91 pages : illustration ; 26 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S67893 14-19-436036987 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20456757