:: Buku Teks SO :: Kembali

Buku Teks SO :: Kembali

Panduan riset eksperimental dalam psikologi

Cleoputri Yusainy (UB Press, 2016)

 Abstrak

Metode eksperimental menduduki derajat tertinggi dalam riset ilmiah. Sayangnya, pada bidang Psikologi, di Indonesia, metode ini sangat jarang diterapkan. Buku ini memaparkan basis konseptual dan uraian teknis dalam suatu eksperimen mulai dari tahap perancangan desain sampai tahap penulisan laporan hasil riset. Fitur berupa gambar, tabel, dan diagram disertakan pada setiap Bab, diikuti dengan pembahasan mengenai isu-isu kontemporer dalam riset Psikologi global. Dengan membaca buku ini diharapkan pembaca mampu mengenali, memahami, dan menerapkan metode eksperimental yang memenuhi standar kelayakan publikasi pada jurnal ilmiah, khususnya pada bidang Psikologi.

 Metadata

No. Panggil : 150.72 CLE p
Entri utama-Nama orang :
Subjek :
Penerbitan : Malang: UB Press, 2016
Sumber Pengatalogan LibUI ind rda
ISBN 9786024320256
Tipe Konten text
Tipe Media unmediated
Tipe Carrier volume
Edisi
Deskripsi Fisik xii, 196: ilustration ; 23,5 cm
Catatan Bibliografi
Catatan Seri
Catatan Umum
Catatan Versi Asli
Lembaga Pemilik Universitas Indonesia
Lokasi Perpustakaan UI, Lantai 2
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
150.72 CLE p 01-17-06426 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20462371