:: UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Penerapan instrumen indeks zakat nasional untuk mengevaluasi kinerja zakat di Provinsi Banten = Application of national zakat index instrument to evaluation zakat performance in Banten Province / Wulandari Citra Aryani

Wulandari Citra Aryani; Mohammad Soleh Nurzaman, supervisor; Fahruroji, examiner ([Publisher not identified] , 2017)

 Abstrak

ABSTRAK
Evaluasi pengembangan zakat jarang dilakukan dengan evaluasi yang komprehensif. penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kinerja zakat di Indonesia dengan menggunakan ukuran standar zakat yaitu Indeks Zakat Nasional IZN yang mengevaluasi kinerja zakat secara keseluruhan baik di makro yang mencerminkan peran pemerintah dan masyarakat berkontribusi dalam membangun zakat. Institusi dan mikro yang melihat dari sisi institusi dalam proses pengumpulan, pengelolaan, penyaluran, pelaporan juga dampaknya kepada penerima zakat mustahik . Evaluasi zakat pada penelitian ini dilakukan di Provinsi Banten dengan delapan Badan Amil Zakat Nasional BAZNAS tersebar di empat kabupaten dan empat kota. Penelitian ini menggunakan data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh melalui kuesioner dengan 96 responden yaitu penerima zakat Mustahik binaan BAZNAS yang digunakan untuk mengetahui dampaknya, dan dengan staf dan pemangku kepentingan BAZNAS di kota Banten untuk melihat pengembangan lembaga zakat dan peran pemerintah. Kemudian data sekunder diperoleh dari data BAZNAS di Banten dari tahun 2015 sampai 2016. Nilai IZN yang diperoleh pada tahun 2015 sebesar 0.592 yang artinya kinerja zakat di Provinsi Banten sudah cukup baik. Sedangkan nilai Indeks IZN pada tahun 2016 sebesar 0.665 yang artinya kinerja zakat masuk kedalam kategori baik. Jika melihat IZN tahun 2015 dan tahun 2016 terjadi peningkatan kinerja zakat dan selalu mengalami perbaikan.

ABSTRACT
The evaluation of zakat development is rarely conducted by comprehensive evaluation. Therefore, this study aims to evaluate the performance of zakat in Indonesia by using the standard measure of zakat i.e. National Zakat Index NZI which evaluate the performance of zakat in aggregate both in Macro that reflects the role of government and society contributes to build zakat institution and Micro that viewing from the side of the institution in the process of collecting, managing, distributing, reporting also the impact to the recipient of zakat Mustahik . The evaluation of zakat on this study is done in the province of Banten with eight National Zakat Collector Institution Badan Amil Zakat Nasional BAZNAS spread in four regencies and four cities. This study is used primary and secondary data. The primary data was obtained through questionnaire with 96 respondents i.e. the recipient of zakat Mustahik fostered by BAZNAS that is used to investigate the impact, and with the staff and the head of department or stakeholder of BAZNAS in the cities of Banten to see the development of the zakat institutions and the role of goverment. Then, the secondary data was obtained from BAZNAS data in Banten from 2015 to 2016. The value of NZI is 0.592 which means that the performance of zakat in Banten Province is good enough. While the value of NZI index 2016 is 0.665 which means the performance of zakat in Banten Province into good classification. If NZI view in 2015 and 2016 zakat performance increas and always improve.

 File Digital: 1

Shelf
 T49112-Walandari Citra.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

No. Panggil : T49112
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2017
Program Studi :
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : 100 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T49112 15-19-434230656 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20467136